Tips Download Cepat Tanpa Software IDM, Sobat Netter Bang Rizal, Semuanya pasti sudah tidak asing lagi dengan software specialist buat download yaitu : IDM, saat ini Internet Download Manager sangat terkenal dan semakin populer dengan semakin merebaknya situs-situs file sharing baik yang berbayar maupun yang gratis yang dapat di manfaatkan oleh para peselancar dunia maya.
Karena dengan software IDM ini, kecepatan download akan lebih cepat atau ngebut jika dibandingkan dengan download manual melalui browser browser (hanya untuk download reguler, bukan dari file hosting premium/berbayar).
Selain, Internet Download Manager dan software download manager lainnya, ternyata ada sebuah add on Firefox yang berfungsi sebagai download manager yang tentunya tidak kalah ngebut buat download jika dibandingkan dengan software-software download manager tadi. Bahkan dari informasi yang Bang Rizal dapatkan bahwa Add-on ini memiliki kemampuan download yang lebih baik dari download manager desktop.
Jika anda tertarik menggunakan software ini dan berniat untuk mengunduh add-on ini, silahkan saja langsung kunjungi : https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/downthemall/
Selamat mencoba, dan semoga bermanfaat. :D
Advertistment
bisa untuk firefox portable??
ReplyDeletesaya lebih suka pake FDM plus flashgot gan...tapi makasi dah mau bagi ilmunya.
ReplyDeletewww.mykiosdriver.net